Masalah

Masalah..
banyak masalah yang datang
datang kepada kehidupan kita

bermacam-macam bentuk masalah
beragam-ragam bentuk masalah
datang ke kehidupan kita

masalah dapat datang 
disaat kita senang
disaat kita sudah menyelesaikan masalah lama
masalah yang barupun datang lagi ke kehidupan kita

tetapi ...
jika tidak ada satu masalah di kehidupan kita
pasti kita merasa ada satu yang kurang
yaitu masalah itu sendiri

masalah itu memang menyulitkan kita
tapi di lain sisi masalah itu dapat memacu kita

dapat memacu untuk menjadi lebih baik
dapat memacu untuk mengambil pelajaran dari masalah itu
dapat memacu bagaimana kita menangani masalah itu sendiri

umumnya
masalah itu membuat kita pusing
membuat kita depresi
membuat kita putus asa

karna banyak godaan iblis
yang menggoda kita
untuk menyerah

padahal masalah itu mudah untuk terselesaikan
tetapi bagaiman kita nya ajah untuk menangani masalah itu

jangan pikir kita menanggung semua masalah itu sendiri
sesungguhnya Tuhan hadir di dekat kita

Tuhan hadir untuk menjaga kita
Tuhan hadir untuk membantu kita menyelesaikan masalah
Tuhan hadir untuk mengajari kita cara menyelesaikan masalah itu

tetapi semua manusia
jarang menyadari itu semua
karna mereka menangani masalah dengan cara duniawi saja

mereka menanganinya tidak dengan berdoa
tidak dengan percaya kepada Tuhan
percaya bahwa Tuhan akan selalu membantu kita

tetapi kiranya setelah teman - teman membaca note ini
bisa dapat menyelesaikan masalah dengan berdoa dan berusaha
bukan hanya memandang dari tingkat kesulitannya saja
tetapi lihat semua masalah itu mudah jika kita BERDOA dan BERUSAHA...

ORA ET LABORA = Bekerja dan berdoa
Dan kembali tersenyum :D
God Blessed Us...

0 komentar:

Posting Komentar

 
Download this Blogger Template From Coolbthemes.com